4.3 C
New York
Selasa, Oktober 7, 2025
PILIHAN EDITOR

PILIHAN EDITOR

Ikuti beauty demo 'Everyday Korean Chic Makeup' bersama barenbliss di Guardian Grand Indonesia. Pelajari cara menciptakan tampilan natural ala Korea dengan produk clean beauty terbaik. Foto: Harnas.id/ barenbliss

barenbliss Gelar Beauty Demo “Everyday Korean Chic Makeup” di Guardian Grand Indonesia

Harnas.id, JAKARTA – barenbliss (BNB), brand kecantikan Korea yang mengutamakan formula clean beauty dan bahan alami, kembali menggelar acara beauty demo bertajuk "BNB Everyday...
Hiperhidrosis dapat mengganggu kehidupan sehari-hari, namun dengan pengobatan yang tepat, keringat berlebihan bisa dikendalikan. Temukan solusi efektif untuk mengembalikan kepercayaan diri Anda. Foto: Harnas.id

Mengenal Hiperhidrosis: Keringat Berlebihan dan Penanganannya

Harnas.id, JAKARTA – Keringat adalah respons alami tubuh untuk mendinginkan diri, namun bagi sebagian orang, tubuh mereka memproduksi keringat berlebihan meskipun suhu tubuhnya tidak...

Di Balik Seragam Polisi, Capt Monroe Hadirkan Karya Lagu hingga Film

Harnas.id, BOGOR – Hidup penuh warna bukan sekadar istilah bagi sosok Manurung Agustinus. Di balik dedikasi panjangnya sebagai perwira Kepolisian Republik Indonesia, ia dikenal...
Potret ketegangan di jalan, kritik terhadap DPR kian memanas. Foto: Istimewa

Joget Legislator Jadi Bumerang, DPR Dihantam Desakan Publik dan Demo Meluas

Harnas.id, JAKARTA — Sorotan publik terhadap kinerja Dewan Perwakilan Rakyat (DPR RI) kian tajam setelah video sejumlah anggota dewan berjoget di ruang sidang viral...
Ratusan massa menggeruduk rumah anggota DPR Ahmad Sahroni di Tanjung Priok, Jakarta Utara, Sabtu (30/8/2025). Aksi tersebut menyebabkan kerusakan pada properti dan barang-barang dijarah, sebagai bentuk protes terhadap pernyataan kontroversial Sahroni. Foto: Istimewa

Rumah Ahmad Sahroni Digeruduk Massa, Barang-barang Dijarah

Harnas.id, JAKARTA – Kejadian tak terduga terjadi di kediaman Ahmad Sahroni, anggota Komisi I DPR RI, di Tanjung Priok, Jakarta Utara. Pada Sabtu sore,...
dr. Guntur Bayu Bima Pratama, Sp.THT-KL, spesialis THT Eka Hospital Depok, memberikan penjelasan mengenai gejala dan penanganan sinusitis. Foto: Harnas.id/ IJS

Kenali Sinusitis: Peradangan Rongga Hidung yang Sering Dianggap Sepele

Harnas.id, DEPOK – Hidung tersumbat, sakit kepala, atau nyeri di sekitar wajah kerap dianggap sebagai gejala flu biasa. Namun, menurut dr. Guntur Bayu Bima...
Animal Explorer Club di Pesona Alam Resort & Spa, Cisarua. Foto: Istimewa

Pesona Alam Resort & Spa Luncurkan Animal Explorer Club: Liburan Seru Sambil Belajar Cinta...

Harnas.id, BOGOR – Pesona Alam Resort & Spa resmi menghadirkan program terbaru bertema edukasi dan rekreasi keluarga, Animal Explorer Club. Kegiatan ini digelar rutin...
Dari Bah Sipit hingga Oplet, brand kopi ikonik Bogor tampil dalam satu panggung bersejarah. Foto: Harnas.id/ Istimewa

Enam Kopi Ikonik Ramaikan Festival Merah Putih 2025, Bogor Siap Jadi Kota Kopi

Harnas.id, BOGOR – Festival Merah Putih (FMP) 2025 menghadirkan agenda istimewa dengan digelarnya Festival Kopi Legendaris Bogor pada Sabtu–Minggu, 23–24 Agustus 2025, di Lapangan...
Paskibra SMA Kesatuan Bogor mengibarkan Merah Putih di Tugu Kujang saat HUT sekolah ke-76, Kamis (22/8/2025). Foto: Harnas.id/ FMP

Paskibra SMA Kesatuan Kibarkan Merah Putih di Tugu Kujang, Peringati HUT ke-76 Sekolah

Harnas.id, BOGOR – Suasana khidmat menyelimuti Tugu Kujang, Kota Bogor, Kamis (22/8/2025), ketika Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) SMA Kesatuan, Gana Bimantara, mendapat kehormatan mengibarkan...
Suasana persiapan Kongres Persatuan PWI 2025 di BPPTIK Komdigi, Cikarang, Bekasi. Foto: PWI

Kongres Persatuan PWI 2025 Disiarkan Langsung via YouTube

Harnas.id, JAKARTA – Panitia Pelaksana (Panpel) Kongres Persatuan PWI 2025 memastikan seluruh anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dari berbagai daerah dapat mengikuti jalannya kongres...
IDR - Rupiah indonesia
EUR
19,421.13
USD
16,592.25
JPY
110.55
AUD
10,976.19
HKD
2,132.20
CHF
20,855.09